Webinar : Understanding & Addressing The Challenges of Immunisation in Today’s Medical Practice

PPDS Ilmu Penyakit Dalam UNS – Kegiatan ilmiah Webinar di Ruang CC Dokter Muda, bersama dr. Warigit Dri Atmoko, Sp.PD, M.Kes, Residen Penyakit Dalam dan Dokter Muda
Dalam rangka selalu meningkatkan knowledge, dengan di menggunakan sarana kemajuan teknologi, PPDS Ilmu Penyakit Dalam mengadakan kegiatan kuliah umum dari webinar.
Kegiatan tersebut di laksanakan di Ruang CC Dokter Muda, sebelum kegiatan Ilmiah Anggrek 4 dimulai. Webinar tersebut bertema : Understanding & Addressing The Challenges of Immunisation in Today’s Medical Practice. Staff DIVISI Alergi Imunologi Klinik, dr. Warigit Dri Atmoko, Sp.PD, M.Kes turut serta dalam kegiatan tersebut.
Kedepannya kegiatan tersebut menjadi acara yang rutin dan dapat meningkatkan pengetahuan segenap civitas residensi. -Intermoska